Senin, 16 Maret 2015

Bersama PKM UGM

Selamat malam guys ? apa kabar ? Semoga kabar baik menyertai kalian semua :*. Kemarin SSC ada kerjasama dengan PKM UGM di shelter. seruuu abiizzzzz!! Adik2 juga sangat antusias mengikutinya. Mereka dibagi 2 kelompok. Yaitu kelompok adek2 yg uda menginjak remaja dan yang masih kecil2. Kelompok besar dikumpulkan di lantai 2. Kelompok kecil dikumpulkan di lantai 1. Di lantai 2 mereka diajak berdiskusi tentang apasih yang mereka impikan ke depan?. Apa ada yang pengen buka usaha ? . Nah, kakak-kakak PKM UGM bakal mencari dana agar impian tersebut dapat tercapai. Good job !! . Sementara, di lantai 1 kita seru-seruan main bareng adek2. Main cublak-cublak suweng, domikado, dll. Di sela-sela acara, di sediakan snack. yumyyyyyyy . Di akhir acarapun juga dapat nasi ayam gratis secara cuma2. hihihihi rezeki memang tidak kemana.
Sekian.
Regards
SSChildJogja

Tidak ada komentar:

Posting Komentar